Citraland
Honda

Resep Kue Sus Rekomendasi Kue Lebaran Idul Adha

Resep Kue Sus Rekomendasi Kue Lebaran Idul Adha

Resep kue sus yang pasti disukai anak-anak-HerStory-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Kue sus adalah kue berbentuk bundar dengan rongga berisi fla, custard, atau daging. 

Kue sus dengan isi vla atau custard disajikan setelah didinginkan di lemari es, karena vla atau custard yang berbahan baku susu mudah menjadi basi. 

kue sus hanyalah salah satu jenis hidangan yang menggunakan jenis pastry ini. Fakta menariknya, kue sus ternyata memiliki nama lain yaitu profiterole.

 

BACA JUGA:Buruan Datangi Gerai Alfamart, Dapatkan Promo JSM Periode 5 April 2023, Minyak Goreng CAMAR Rp33.900

Sejarah penemuan kue sus berawal dari seorang kepala koki Catherine de Medici dari Florence yang bernama Pantanelli menemukan choux pastry pada tahun 1540. 

Dalam bahasa Prancis, kata 'choux' memiliki arti yaitu kol. Kue sus, disebut juga choux pastry, pastry asal Prancis yang memiliki rongga, berisi krim lembut, dan ada topping di atasnya.

Jadi dibilang jajanan pasar juga bukan, tetapi kue sus ini sudah sangat melekat di budaya orang Indonesia kalau ada acara pasti kue ini dicari.

 

BACA JUGA: Jajanan Legendaris Khas Palembang, Kue Gunjing Gurih Langsung Lumer di Mulut

Penyebab dari kue sus memiliki lubang di bagian bawahnya karena suhu panas dalam ruangan oven tidak merata. 

Umumnya, di industri pastry, oven untuk membuat sus biasa dilengkapi dengan kipas untuk menyalurkan suhu panas agar mengalir ke semua ruangan secara merata.

KUE SUS

lina.tjoandra

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: