RDPS
Honda

4 Tempat Makan Seblak Bakso Paling Enak di Kota Palembang, Rasanya Paripurna Banget Deh!

4 Tempat Makan Seblak Bakso Paling Enak di Kota Palembang, Rasanya Paripurna Banget Deh!

4 Tempat Makan Seblak Bakso Paling Enak di Kota Palembang, Rasanya Paripurna Banget Deh!--Sumber : Canva

PALEMBANG, PALPRES.COM - Bagi pecinta seblak, ada 4 tempat makan seblak bakso paling enak nih di kota Palembang.

Jika kamu sangat doyan dengan seblak, tak lengkap rasanya kalau enggak nyobain seblak bakso.

Di Palembang, ada beberapa tempat makan yang menyediakan seblak bakso ini.

Soal rasa gak perlu diragukan lagi, harganya pun juga relatif sangat terjangkau, lho.

BACA JUGA:Pilih Indonesia atau Italia, Ini Jawaban Berkelas Calon Kiper Timnas Indonesia

Dilansir dari laman website Menu Kuliner, berikut ini 4 tempat makan seblak bakso paling enak nih di kota Palembang. Disimak sampai selesai, ya!

1. Dapur Bunda Agunginayah

Pertama ada Dapur Bunda Agunginayah yang menyediakan seblak bakso.

Makanan seblak bakso yang disediakan di Dapur Bunda Agunginayah ini harganya berkisar Rp17.000.

BACA JUGA:Satu Lagi Pemain Naturalisasi Akan Merapat ke Timnas Indonesia, Ia Jebolan Espanyol, Siapa ya?

Tempat makan ini menyediakan berbagai menu selain menu seblak bakso, seperti model tahu biasa, seblak mix, seblak mix komplit, dan seblak sosis.

2. Ayam Penyet Lina

Di sini, kamu bisa mencicipi berbagai menu yang disajikan Ayam Penyet Lina yang terletak di Lorong Asem.

Di sini tersedia berbagai macam seblak, seperti seblak komplit, seblak telur puyuh, hingga seblak bakso. Harganya berkisar Rp22.000 aja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: