RDPS
Honda

Beruntung Berkali Lipat, Ini 3 Tanaman Hias Pembawa Hoki, Wajib Ada di Rumah!

Beruntung Berkali Lipat, Ini 3 Tanaman Hias Pembawa Hoki, Wajib Ada di Rumah!

Beruntung Berkali Lipat, Ini 3 Tanaman Hias Pembawa Hoki, Wajib Ada di Rumah!--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Terdapat 3 tanaman hias pembawa hoki yang wajib kamu punya di rumah.

Banyak tanaman hias yang sangat baik untuk meningkatkan kelembapan dan memurnikan udara di rumah kamu.

Menurut Feng Shui, beberapa spesies tanaman dianggap pembawa hoki atau keberuntungan, kekayaan, dan cinta.

Karena itu, beberapa tanaman hoki juga dikenal sebagai pohon uang atau tanaman uang.

BACA JUGA:4 Kota Metropolitan di Dunia Berdasarkan Jumlah Penduduknya, Populasinya Tembus 40 Juta Orang!

Dirangkum dari website Blog Rumah, yuk cek nama tanamannya di bawah ini, ya!

1. Bambu Hoki

Selama lebih dari 5000 tahun, budaya Asia telah menganggap tanaman ini sebagai jimat keberuntungan.

Bambu hoki, juga dikenal sebagai Fu Gwey Zhu, mengandung tiga simbol yang mewakili keberuntungan, kekuatan, dan kemuliaan dalam bahasa Mandarin.

BACA JUGA:REKOMENDASI! 5 Tanaman Hias untuk Teras Rumah Anda, Nomor 3 Calathea Black Pink

Penempatan tanaman di dalam rumah juga sangat penting karena dapat menarik keharmonisan, rezeki, kesehatan, cinta, dan keberuntungan.

2. Bonsai

Untuk satu orang, tanaman bonsai dapat menghasilkan energi yang sangat baik.

Sedangkan untuk orang lain, pohon bonsai dapat menjadi Feng Shui yang buruk atau membuat asosiasi yang buruk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: