Citraland
Honda

KOVO Cup 2024, Hyundai Hillstate Pastikan Satu Tiket Semifinal

KOVO Cup 2024, Hyundai Hillstate Pastikan Satu Tiket Semifinal

Hyundai Hillstate Pastikan Satu Tiket Semifinal KOVO Cup 2024, usai menundukkan Expressway Hi-Pass dengan skor 3 – 1.-IG@kovopr_official-

KOREA, PALPRES.COM - Hyundai Hillstate akhirnya memastikan satu tiket semifinal KOVO Cup 2024.

Dalam laga penyisihan Grup A, Kamis 3 Oktober 2024 sore, Hyundai Hillstate mampu menundukkan Expressway Hi-Pass dengan skor 3 – 1.

Dengan hasil tersebut, Hyundai Hillstate memastikan diri lolos ke semifinal KOVO Cup 2024 di posisi runner up Grup A. 

Pada babak semifinal KOVO Cup 2024, Hyundai Hillstate akan bertemu dengan Juara Grub B.

BACA JUGA:Preview AFC Champions League 2 Zhejiang vs Persib Bandung 'Yakin Menang'

BACA JUGA:Cuma Rp10 Jutaan, Intip Keunggulan Motor Listrik United Avand SC121 dan S122

Posisi tersebut  masih diperebutkan Red Sparks dan antara Pink Spiders dan IBK Altos di match terakhir fase grup.

Dengan misi merebut posisi Runner Up Grup A, Hyundai Hillstate mengawali set pertama dengan menjanjikan

Dimotori Letizia Moma Basok, pemain berposisi Opposite asal Kamerun, Hyundai Hillstate langsung tancap gas.

Namun, Expressway Hi-Pass tak mau dipandang remeh.

BACA JUGA:KOVO Cup 2024: GS Caltex Catatkan Trend Positif, Raih Kemenangan Ketiga

BACA JUGA:BLUSUKAN! Calon Bupati OKI 2024 Muchendi Siap Perjuangkan Aspirasi Pedagang di Pasar Kayuagung

Merelin Nikolova Cs dengans spike-spike kerasnya, terus melakukan perlawanan.

Kejar mengejar poin demi poin terjadi pada set pertama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: