Honda

GERCEP! Gelandang Muda Klub Liga Inggris Ini Tunggu Panggilan Timnas Indonesia

GERCEP! Gelandang Muda Klub Liga Inggris Ini Tunggu Panggilan Timnas Indonesia

Gelandang Klub Liga Inggris Derby County Demiane Agustien layak dilirik Patrick Kluivert, untuk menjadi bagian Timnas Indonesia di masa depan-dcfc.co.uk-Derby County Football Club

JAKARTA, PALPRES.COM – Gelandang muda klub Liga Inggris Derby County ini tunggu panggilan Timnas Indonesia.

Dia layak dilirik Patrick Kluivert, untuk menjadi bagian Timnas Indonesia di masa depan.

Walau usianya baru 17 tahun, namun dia sudah mendapatkan kontrak profesional bersama Derby County yang bertanding di EFL Champions, liga kasta kedua di Inggris.

Siapa dia? 

BACA JUGA:KODE KERAS! Bek Kiri Klub Eredivisie Belanda Ini Minat Gabung Timnas Indonesia

BACA JUGA:Berkibar di Belanda, Bek Muda Berdarah Medan Ini Punya Potensi Gabung Timnas Indonesia

Yup, pemain muda yang memiliki darah Indonesia, Belanda dan Curacao tersebut adalah Demiane Agustien.

Kepada Yussa Nugraha dalam wawancara di Channel YouTube OBRI (Obrolan Ringan), Demiane Agustien secara tegas menyatakan siap jika Timnas Indonesia mengajak dia bergabung.

“Sangat indah jika bisa bermain untuk Indonesia.

Aku sangat menantikan bisa bermain untuk timnas Indonesia,” ujar Demiane Agustien kepada Yussa Nugraha, YouTuber yang kerap menginterview pemain keturunan Indonesia di Eropa.

BACA JUGA:Striker Muda AZ Alkmaar, Opsi Baru Juru Gedor Timnas Indonesia!

BACA JUGA:Striker Muda AZ Alkmaar, Opsi Baru Juru Gedor Timnas Indonesia!

Kepada Yussa, Demiane Agustien menjelaskan bahwa mengawali karir sepakbolanya dengan masuk dalam tim muda West Bromwich Albion di Liga Inggris.

Kenal Bola Sejak Kecil 

“Sejak kecil saya suka sepakbola, bahkan kata pertama yang saya kenal selain papa dan mama, adalah bola.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: