PALPRES.COM - Intensitas curah hujan yang menguyur Kabupaten Lahat, Sabtu (25/6/2022), sekitar pukul 18.00 wib hingga Ahad dini hari (26/6/2022), sekitar pukul 02.00 wib, membuat pemukiman warga berada di Desa Sirah Pulau, Kecamatan Merapi Timur diterjang air bah bercampur lumpur, yang memang tidak berjauhan dari aliran sungai.
Kepala Desa (Kades) Sirah Pulau, Hendra Febriansyah membenarkan, hujan yang menguyur cukup deras, sehingga membuat aliran sungai yang tidak berjauhan dengan kediaman penduduk menghantam. "Di Desa Sirah Pulau, ada aliran Sungai Nelung, yang apabila hujan deras membuat debit air tidak bisa ditampung, sehingga masuk ke areal rumah-rumah warga," terangnya, Ahad (26/6/2022). Dirinya menambahkan, ketinggian air yang masuk bervariasi, dikarenakan mayoritas rumah disini panggung, sehingga tidak sampai masuk. "Bervariasi, paling tinggi kurang lebih 50 cm, akibatnya puluhan rumah yang ada terendam banjir, padahal hujan hanya beberapa jam saja," ujar Hendra. Hendra menuturkan, memang kondisi aliran Sungai Nelung cukup kecil, sehingga tidak mampu menampung debit air, bahkan penyebab banjir disinyalir dampak dari aktivitas penambangan batubara di Desa Sirah Pulau. "Sehingga ketika diguyur hujan sebentar saja yang cukup besar. Untuk korban jiwa memang tidak ada namun, kerugian dari sisi materi yang dialami warga," bebernya. BRNAir Bah Bercampur Lumpur Terjang Pemukiman Warga
Minggu 26-06-2022,09:53 WIB
Reporter : Bernad
Editor : Botax
Kategori :
Terkait
Senin 12-01-2026,18:29 WIB
Banjir di OKI Meluas, Bupati Muchendi Minta OPD Siaga 24 Jam
Senin 12-01-2026,18:11 WIB
Dihantam Banjir! 700 Hektare Berpotensi Gagal Panen, Pemkab dan Provinsi Siapkan Bantuan Bibit Gratis
Minggu 11-01-2026,16:36 WIB
Polres OKU Timur dan Ponpes Darul Qur’an Salurkan Logistik Banjir di Belitang
Minggu 11-01-2026,14:59 WIB
Banjir di Mesuji dan Lempuing OKI: Personel Kodim 0402/OKI Bantu Evakuasi Warga
Minggu 11-01-2026,11:03 WIB
Elnusa Serahkan 7 Alat Bor Sumur Bagi Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Sumatera
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,17:01 WIB
Pilih Jadi Kades atau PPPK? 3 Kepala Desa di Ogan Ilir Akhirnya Ambil Keputusan
Selasa 13-01-2026,14:12 WIB
Tiga Pelajaran untuk Manajer Baru Real Madrid dari Kegagalan Alonso di Piala Super Spanyol
Selasa 13-01-2026,09:26 WIB
BRI Terbitkan Surat Berharga Komersial, Perkuat Likuiditas dan Dukung Pendalaman Pasar Keuangan Nasional
Selasa 13-01-2026,12:35 WIB
Daftar Manajer Real Madrid dengan Masa Jabatan Tersingkat di Era Florentino Perez
Selasa 13-01-2026,16:28 WIB
Pertamina Patra Niaga Perkuat Ketahanan Energi Lewat Fuel Terminal Tanjung Batu
Terkini
Rabu 14-01-2026,07:31 WIB
Pemkab dan DPRD Muba Kompak Cari Celah Dongkrak PAD di Tengah Menyusut DBH
Rabu 14-01-2026,07:26 WIB
Kabar Gembira untuk Kikim Area: Musrenbangcam 2027 Fokus pada Kesejahteraan Petani
Rabu 14-01-2026,07:25 WIB
Siapa Sangka? Anak Pelatih Timnas Indonesia Pernah Menaklukkan Skuad Garuda
Rabu 14-01-2026,05:22 WIB
Tebat Serian Segera Disulap Jadi Destinasi Wisata, Intip Strategi Ekonomi Baru Pemkab Lahat
Rabu 14-01-2026,05:14 WIB