PALPRES.COM - Dalam rangka meningkatkan pelayanan prima di statistik, dilaksanakan Launching pojok statistik Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Serelo Lahat.
Acara tersebut, dilaksanakan pada Jumat (24/6/2022) dipusatkan di Aula STIE Selero Lahat, yang dihadiri langsung Wabup Lahat, H Haryanto SE MM MBA, Kepala BPS Lahat, Ir Chairanita Kurnianti MSi, Ketua STIE Selero Lahat, DR Ardiansyah Msi, Waka 1, Rosanda Oktala SE Msi dan pengawas BPS serta mahasiswa/i STIE Selero Lahat. Kepala badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Lahat, Ir Chairanita Kurnianti Msi menyampaikan, maksud kegiatan ini bagian dari tugas fungsi dari BPS tentang satu data Indonesia dimana BPS sebagai pembina statistik di wilayahnya masing masing, dalam rangka untuk mendukung perluasan dan manfaat statistik. “STIE Selero Lahat ini sudah Nomor 16, melakukan pojok statistik dan kami berharap dengan pencanangan ini dapat bermanfaat dengan baik di lingkungan mahasiswa, dan akademisi juga dapat mencerdaskan anak bangsa khususnya di Bumi Seganti Setungguan, kami bersinergi dengan semua dosen untuk bersama menciptakan anak bangsa yang berkualitas,’ bebernya. Sementara itu, Wakil Ketua 1 STIE Selero Lahat, Rosanda Oktala SE Msi menyampaikan, sangat menyambut baik dan mengapresiasi adanya Lounching pojok statistik STIE Serelo Lahat. "Mudah-mudahan, ini akan menambah wawasan para akademisi maupun mahasiswa yang ingin mencari data-data yang diperlukan," jelasnya. Senada, Wabup Lahat, H Haryanto SE MM MBA sangat mendukung atas terselenggaranya kegiatan yang ada. Salah satunya program BPS yaitu, Desa Cinta Statistik (desa cantik) yang membantu Pemkab Lahat mempersiapkan Aparatur Desa agar lebih paham mengenai data Statistik. "Program Desa Cantik sangat baik sekali, dengan begitu, membantu perangkat desa, BPD hingga masyarakat mengetahui dan memahami," terangnya. Dirinya menuturkan, Pemkab dan BPS Kabupaten Lahat telah bekerjasama untuk mewujudkan informasi satu data melalui website “Portal Satu Data”, yang digagas oleh Kominfo untuk pemenuhan informasi dan data yang diperlukan Pemkab kalangan Akademisi dan masyarakat umum. “Dimulainya layanan data Pojok Statistik di STIE Selero Lahat, saya berharap BPS Lahat terus berkembang berkolaborasi dan berkoordinasi dengan instansi pemerintah daerah dengan kerjasama yang baik ini dapat mewujudkan kabupaten Lahat yang cerdas serta lebih baik,” tandas H Haryanto. DENPojok Statistik STIE Serelo Lahat Nomor ke 16
Minggu 26-06-2022,14:53 WIB
Reporter : Bernad
Editor : Botax
Kategori :
Terkait
Kamis 01-05-2025,03:48 WIB
Desa Ulak Paceh Jaya Dapat Pembinaan Khusus dari BPS dan Dinkominfo Muba, Ini Tujuannya
Kamis 12-09-2024,17:00 WIB
Pantau Desa Cantik di Keluang, Dinkominfo dan BPS Muba Lakukan Monitoring ke Lapangan
Selasa 03-09-2024,08:32 WIB
Pemkab OKI Canangkan Program Desa Cantik, Ini Harapan Pj Bupati Asmar Wijaya
Sabtu 20-07-2024,12:04 WIB
BPS Kabupaten Bekasi Apresiasi Pelaksanaan Program Desa Cantik di Kabupaten Muba
Rabu 10-07-2024,11:35 WIB
KEREN! Diskominfo OKI Fasilitasi Pembuatan Website Desa Cantik
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,19:52 WIB
Dugaan Pungli di Disdik OKI, Sekdin Maliki: Nama Saya Dicatut
Sabtu 17-01-2026,06:03 WIB
Sabtu Seru! Jadwal Lengkap Acara TV 17 Januari 2026 yang Wajib Ditonton
Jumat 16-01-2026,14:16 WIB
Prediksi Chelsea vs Brentford: Menanti Debut Pertama Sang Pelatih Kepala di Liga Premier
Jumat 16-01-2026,18:57 WIB
Ayo Generasi Muda Muba! Disnakertrans–PT PKSS Buka Loker Field Collection, Cek Syaratnya
Jumat 16-01-2026,17:06 WIB
Prediksi Real Madrid vs Levante: Menebus Kemenangan Mahal Setelah Dua Kekalahan Menyakitkan
Terkini
Sabtu 17-01-2026,12:16 WIB
Tandang ke Banten, Sumsel United Siap Kudeta Puncak Klasemen
Sabtu 17-01-2026,10:31 WIB
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Maluku Tengah pada Kedalaman 56 Km, Tak Berpotensi Tsunami
Sabtu 17-01-2026,09:57 WIB
Liga Serie A Cagliari vs Juventus: Menanti Tantangan Kuda Hitam di Unipol Domus
Sabtu 17-01-2026,09:16 WIB
Liga Serie A Napoli vs Sassuolo: Hanya Kemenangan yang Bisa Memuaskan Sang Pemegang Scudetto
Sabtu 17-01-2026,08:20 WIB