12. Mengurangi Plak pada Gigi
Sifat antibakteri yang terkandung dalam lidah buaya dapat menjaga kesehatan gigi dan mulut.
Gunakan lidah buaya sebagai obat kumur untuk membantu mengurangi plak gigi.
Untuk merawat gigi agar terhindar dari plak gigi yang menumpuk, kamu tetap perlu menyikat gigi secara rutin dan menghindari makanan yang menyebabkan timbulnya plak.
Lidah buaya bisa membawa banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.
Untuk penggunaan luar, lidah buaya umumnya aman.
Namun, tetap waspadai risiko terjadinya alergi dan pastikan produk yang Anda gunakan telah mendapat izin BPOM. *