5 Pemegang Rekor Pemain Sepakbola Termahal di Dunia, Intip Siapa Saja Namanya

Senin 14-11-2022,21:51 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Dian Cahyani F

3. Ousmane Dembélé: Borussia Dortmund ke Barcelona - 140 juta euro

Posisi ketiga pemain termahal di dunia diduduki oleh Ousmane Dembélé.

Setelah tidak lama dari kepergian Neymar, Barcelona mencoba merekrut striker baru dengan membeli Ousmane Dembélé dari Borussia Dortmund pada musim 2017-2018 dengan nilai transfer 140 juta euro.

4. Philippe Coutinho: Liverpool ke Barcelona - 135 juta euro

BACA JUGA: Imbas Tragedi Kanjuruhan, Polri Bakal Buat Aturan Pengamanan Pertandingan Sepakbola hingga Tingkat Desa

Barcelona membeli Philippe Coutinho dari Liverpool pada tahun 2018 dengan nilai transfer sebesar 135 juta euro. 

 Dengan nilai transfer tersebut menjadikan Philippe Coutinho sebagai pemegang posisi keempat pemain termahal didunia. 

Sebelumnya, Coutinho adalah pemain Inter Milan yang dibeli dengan harga 13 juta euro pada 2012/2013 lalu.

5. João Félix: Benfica ke Atletico Madrid - 127,2 juta euro

BACA JUGA:Netizen Indonesia Serbu Akun Instagram Federasi Sepakbola Israel Usai Lolos Piala Dunia

Posisi kelima ini dipegang oleh pemain muda asal portugal yakni João Félix. 

João Félix dibeli Atletico Madrid dari Benfica pada musim 2019/2020 dengan nilai transfer 127,2 juta euro.

João Félix dikontrak Atletico Madrid sampai tahun 2024 dengan menggunakan nomor punggung peninggalan Antoine Griezmann

Kategori :