Puncak Natal 2022, 15.587 Kendaraan Masuk Sumatera Lewat Tol

Senin 26-12-2022,16:01 WIB
Editor : Trisno Rusli
Puncak Natal 2022, 15.587 Kendaraan Masuk Sumatera Lewat Tol

Fungsionalisasi tol ini diharapkan mampu meningkatkan kenyamanan pengguna jalan di saat liburan atau arus mudik Nataru nanti.

“Secara prinsip Tol Tebing Tinggi-Indrapura ini akan coba kita fungsionalkan pada Desember 2022 untuk arus Nataru,” kata Yongki saat mendampingi Kunjungan Spesifik Komisi V DPR RI ke Sumatera Utara.

Selanjutnya Yongki mengatakan BPJT akan berkoordinasi dengan Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) terkait kepastian tanggal buka-tutup tol tersebut, termasuk kesiapan fungsional Tol Tebing Tinggi-Indrapura.

“Hal ini untuk mendukung arus mudik Nataru, seperti pembuatan posko bersama, penambahan gerbang tol, rest area, dan penambahan personel,” terangnya.*

BACA JUGA:Ditemukan 'Kerajaan yang Hilang' Berusia 2.000 Tahun di Guatemala, Ada Lapangan Bola

Kategori :