Masih Bingung Buat Pindang Meranjat, Ini Resep Asli dan Cara Membuatnya

Rabu 04-01-2023,14:48 WIB
Reporter : Widjan
Editor : Ella Twit

BACA JUGA:Buruan Klaim Bantuan Saldo Dana Gratis Langsung Cair Rp600 Ribu dari Pemerintah, Ini Linknya

- 1 kg ikan/daging ayam/tulang iga sapi yang sudah dibersihkan dan dipotong sesuai selera

- 12 buah cabe merah

- 5 buah cabe rawit

- 3 batang serai

- 10 buah bawang merah

- Lengkuas diiris tipis memanjang

- Kunyit diiris tipis memanjang

BACA JUGA:Ada Saldo DANA Gratis Rp1 Juta dari Pemerintah untuk Para Pelajar, Begini Cara Mendapatkannya

- Jahe diiris tipis memanjang

- 3 biji buah kembali (pala)

-1/2 sendok makan asam Jawa

- 1 sendok makan garam

- 1 buah tomat diiris kecil

- Air secukupnya

*Cara Membuat

Kategori :