Makanya tahan kompresi tinggi, bisa untuk spek mesin yang memiliki rasio 10 : 1 hingga 11 : 1.
Walau rasio kompresi tinggi tapi mesin tidak ngelitik.
Mesin kompresi tinggi mampu menciptakan ledakan yang besar di ruang bakar dan dikonversi jadi power yang gede.
Sesuai dengan spek motor-motor sekarang yang harus efisien tapi powernya besar.
BACA JUGA:Segera Klaim Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Aplikasi Penghasil Uang Tercepat, Ini Linknya
Kelebihan lain dari Pertamax ini diungkapkan juga oleh pihak Pertamina.
Menurut Pertamina, Pertamax cocok untuk mesin yang sudah injeksi yang sebagaimana kita tahu motor-motor sekarang sudah harus sistem injeksi.
Mesin yang menggunakan sistem injeksi ini agar hemat bahan bakar, rendah emisi dan power lebih besar di semua tingkat putaran mesin dibanding mesin yang masih karburator.
Kelebihan ketiga, mengungkapkan bahwa Pertamax dengan eco save technology (mempunyai fungsi untuk melindungi mesin kendaraan dari karat, membersihkan mesin, serta kontaminasi air dan foaming).
BACA JUGA:Jawab Pertanyaannya dan Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp100 Ribu Sekarang Juga
Pertamax dilengkapi detergency yang mampu membersihkan bagian dalam mesin.
Termasuk kebersihan ruang bakar mesin hasil pembakaran.
Ini yang membuat mesin jadi jarang servis besar.
Sebagaimana kita tahu, servis besar buka kepala silinder untuk membersihkan keraknya dan biayanya mahal.
BACA JUGA:WAJIB COBA! 7 Kebiasaan Rutin yang Bikin Orang Sukses
Tapi detergen di Pertalite tidak sebanyak di Pertamax.