Jelang Ramadan 2023, Tim Gabungan Tertibkan Warung Remang-Remang di Kabupaten Empat Lawang

Selasa 21-03-2023,18:17 WIB
Reporter : Eko Wahyudi
Editor : Firdaus

Sementara, salah satu warga masyarakat yang diminta pendapatnya berharap bulan Ramadhan tahun ini lebih semarak, karena kegiatan masyarakat tidak dibatasi lagi seiring dengan berlalunya Covid 19, walaupun tetap waspada dengan varian covid yang lainnya.

“Semoga tahun ini menjalankan ibadah puasanya secara khusyuk dan berkah,” ujarnya.

Kategori :