10 Rekomendasi Universitas dengan Jurusan Akuntansi dan Keuangan Terbaik 2023 di Indonesia, Kampus Mana Saja?

Minggu 11-06-2023,09:08 WIB
Reporter : Kgs Yahya
Editor : Kgs Yahya

PALEMBANG, PALPRES.COM - Berikut ini rekomendasi Universitas terbaik untuk jurusan Akuntansi dan Keuangan versi THE WUR 2023.

Jika kamu menyukai hal dalam menghitung dan berhubungan dengan uang, kamu bisa melihat daftar rekomendasi universitas terbaik di Indonesia dengan jurusan akuntansi dan keuangan versi THE WUR 2023.

Pemeringkatan THE WUR 2023 mencakup 1.799 universitas di 104 negara dan wilayah. Dan beberapa perguruan tinggi memiliki jurusan akuntansi dan keuangan.

Dengan menggunakan 13 indikator kinerja Times Higher Education World University Rangkings (THE WUR) 2023, lembaga pemeringkatan perguruan tinggi ini merilis rangking universitas tiap tahun.

Berikut universitas dengan jurusan akuntansi dan keuangan terbaik di Indonesia.

1. Universitas Indonesia (UI)

  • Peringkat Dunia: 1001-1200
  • Impact Rangking: 20

Tahun Berdiri: 1849

Alamat:  Kampus Baru UI Depok, Depok, 16424, Indonesia

Telp: +62 21 786 7222

Website: https://www.ui.ac.id/

2. Universitas Airlangga

  • Peringkat Dunia: 1201-1500
  • Impact Ranking: 101–200

Tahun Berdiri: 10 November 1954

Alamat: Jl. Airlangga No. 4-6, Surabaya, Jawa Timur, Indonesia

Telp:  +62 31 5914042, +62 31 591551

Website: https://unair.ac.id/

Kategori :