9. Poor
Terakhir, uang kategori atau grade Poor.
Uang jenis ini tidak layak dikoleksi, meskipun keberadannya sangat langka.
Sudah tahu kan jenis-jenis uang kuno paling dicari kolektor?
Untuk saat ini, kolektor paling mencari uang kertas kuno seri wayang.
Ciri uang tersebut, ada gambar penari wayang serta teks dalam 4 bahasa dan aksara berbeda.
Uang seri ini dibedakan menjadi 3 kelompok berdasarkan tanda tangan sekretaris dan presidennya, yakni Praasterink – Wichers, Waveren – Wichers, serta Smith – Wichers.
Kolektor kelas kakap biasanya mengoleksi uang nominal sama dengan 3 pasang tanda tangan yang berbeda tersebut, satu nominal sejumlah 3 buah.
Daftar Harga Uang Kuno Seri Wayang Terlengkap
Berikut ini daftar harga uang kuno seri wayang, yang wajib kamu ketahui:
– Harga pecahan 5 gulden
• Biasa – Rp50.000