6 HP yang Sedang Trend di Indonesia, Salah Satunya Asyik Dibawa Kondangan, Yuk Kepoin!

Minggu 09-07-2023,09:54 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

HP ini juga tidak dibekali slot microSd dan Radio Fm yang sangat dibutuhkan oleh beberapa pengguna.

BACA JUGA:Ilias Alhaft, Pemain Belanda yang Ngebet Bela Timnas Indonesia, Ngaku Orang Surakarta

5. Infinix Note 30

Selain Infinix Note 30 Pro, Infinix Note 30 juga menarik untuk dibahas pecinta gadget di Indonesia, karena hanya dengan harga Rp2,5 juta anda bisa mendapatkan HP dengan spesifikasi yang mengesankan, terutama di sektor performa, penyimpanan dan multimedia.

HP ini juga memiliki beberapa fitur unggulan yang jarang ditemukan di kelasnya.

Seperti contoh penggunaan SoC Media Tek Helio G99 yang mampu menjalankan game-game berat dengan mulus, bahkan game seperti Genshin Impact bisa dimainkan dengan setelan grafis terendah 60 fps.

BACA JUGA:BURUAN! Koin Kuno Rp500 Gambar Bunga Melati Tahun 1992 Masih Dicari Kolektor, Harga Selangit

Smartphone ini juga memiliki internal 256 GB yang sangat lega dan bisa ditambah dengan slot microSD khusus, sehingga kamu tidak perlu khawatir kehabisan ruang untuk menyimpan aplikasi atau foto, sebab HP ini sangat cocok untuk menikmati konten multimedia.

Dengan layar IPS besar, speaker stereo yang keras dan baterai 5.000 mAh yang tahan lama, baterai ini juga mendukung pengisian cepat 45 watt yang merupakan salah satu yang terbaik di kelasnya, setidaknya sampai Infinix Note 30 dipasarkan di Indonesia Juni 2023.

Infinix Note 30 juga memiliki kemampuan perekaman video yang baik, kamera depan dan belakangnya bisa berkualitas 1080p 60 fps atau 2K 30 pfs.

Bahkan, saudaranya Infinix Note 30 Pro di kamera depannya tidak punya kemampuan perekaman ini.

BACA JUGA:KPM Berbahagia, Bansos PKH Tahap 3 Cair Lewat Pos Juli 2023, Segini Jumlahnya

Dengan memanfaatkan potensi SoC-nya dengan baik untuk memberikan fitur ini, namun Infinix Note 30 juga memiliki beberapa kekurangan.

Salah satunya adalah kamera belakangnya yang hanya satu yang berfungsi, yaitu kamera utama dan kamera lain hanya hiasan.

6. Oppo Find N2 Flip

Seiring berkembangnya waktu, teknologi juga ikut tumbuh pesat, tidak terkecuali pada inovasi smartphone lipat.

Kategori :