CATAT! 7 PTN yang Masih Membuka Pendaftaran Jalur Mandiri, Ada UNY, USU, dan Unand

Senin 10-07-2023,19:39 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

 

4. Universitas Negeri Semarang (Unnes) 

Unnes juga masih membuka seleksi mandiri reguler menggunakan tes hingga 9 Juli 2023. 

Seleksi mandiri khusus untuk calon mahasiswa baru program S1 maupun D3 melalui tes berbasis komputer. 

Jadwal pendaftaran mandiri Unnes ini, yakni: 

Pendaftaran: 17 Mei-9 Juli 2023 

Pembayaran: 17 Mei-10 Juli 2023 

Pencetakan kartu ujian: 9-11 Juli 2023 

Unggah dokumen portofolio (bagi peserta uji keterampilan): 25 Mei-10 Juli 2023 

Tes berbasis komputer lokasi di Unnes: 12-15 Juli 2023 

Tes berbasis Komputer di rumah (domisili): 16-17 Juli 2023

Pengumuman: 20 Juli 2023. 

 

5. Universitas Andalas (Unand) 

Sementara itu kampus di Pualau Sumatera yang masih membua jalur seleksi mandiri adalah Universitas Andalas di Padang, Sumatera Barat.

Kampus negeri ini membuka seleksi mandiri bertajuk Seleksi Masuk (SIMA) untuk kerja sama dan difabel. 

Kategori :