Bak Surga Tersembunyi! Ini 10 Pantai di Lampung yang Penuh Pesona dan Instagenik Banget

Selasa 11-07-2023,11:36 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

BACA JUGA:5 Daerah Paling Maju di Lampung, Bukan Pringsewu Juaranya, Tapi Kota Ini

6. Pantai Duta Wisata

Pantai Duta Wisata menjadi destinasi bahari di Bkamur Lampung yang wajib dikunjungi karena memiliki banyak keunikan. 

Disana para wisatawan dapat melihat beragam pemkamungan alam yang ada di sekitar.

Kebersihan kawasan pantai juga selalu dijaga dengan baik dan pengunjung diharapkan tidak membuang sampah sembarangan.

Ombak pantai yang tidak terlalu besar sering dimanfaatkan wisatawan untuk mencoba permainan air. 

Hal ini tentu akan membuat liburan Kamu semakin berkesan.

Pantai Duta Wisata tepat berada di Jalan Laksamana Martadinata, Bkamur Lampung.

Letak destinasi mudah ditemukan karena dekat dengan pusat kota dan jalan raya.

Wisatawan yang datang dari luar Sumatera bisa naik pesawat dengan pemberhentian di Bkamura Radin Inten. 

Selain itu, Kamu yang berasal dari Lampung dapat membawa kendaraan pribadi.

Destinasi Pantai Duta Wisata memang menjadi pilihan berlibur bersama keluarga.

Apalagi tarif tiket masuk hanya Rp 10.000 saja untuk dewasa dan anak-anak. 

Akan tetapi khusus turis dari luar negeri akan dikenai tarif tersendiri sekitar Rp 30.000/orang. 

Pengunjung bisa menikmati keindahan wisata mulai pagi hingga malam hari dengan kerabat dekat.

BACA JUGA:Tips Membuat Geguduh, Camilan Tradisional Lampung yang Penuh Sensasi

Kategori :