Daerah Ini Memiliki Biaya Hidup Termahal di Sumatera Selatan, Padahal Bukan Kota, Tapi...

Kamis 13-07-2023,04:23 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

BACA JUGA:Jaraknya 379 Km dari Palembang, Inilah 4 Daerah Paling Jauh di Sumatera Selatan, Rumahmu Termasuk?

Sudah jelas Kota Palembang berada di urutan pertama daerah dengan biaya hidup paling mahal di Provinsi Sumatera Selatan. 

Biaya hidup rata-rata penduduk di ibukota provinsi ini sebesar Rp1.424.767,89 pada tahun 2021.

Paling tinggi dibandingkan daerah lainnya. 

 

2. Banyuasin

BACA JUGA:5 Daerah Paling Maju di Sumatera Selatan, Cek di Sini Siapa Tahu Ada Daerahmu

Kabupaten Banyuasin berada di urutan kedua daerah dengan biaya hidup paling mahal di Sumatera Selatan. 

Kabupaten ini merupakan tetangga Kota Palembang.

Berjarak 47 km dari ibukota provinsi.

Rata-rata pengeluaran perkapita penduduk di kabupaten ini untuk makanan dan bukan makanan adalah sebesar Rp1.178.180,01.

BACA JUGA:Penuh Kemewahan! Ini 6 Pakaian Adat Sumatera Selatan, Pancarkan Aura Bagai Raja dan Ratu

 

3. Lubuk Linggau

Daerah ketiga dengan biaya hidup paling mahal di Sumatera Selatan diraih oleh Lubuk Linggau.

Pada tahun 2021, daerah ini memiliki rata-rata pengeluaran perkapita untuk setiap rumah tangga adalah sebesar Rp1.148.281,42.

Kategori :