4 Jurusan Hidden Gems yang Punya Peluang Besar di Indonesia, Tertarik?

Minggu 23-07-2023,20:49 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Trisno Rusli

PALEMBANG, PALPRES.COM - Di dunia ini ternyata ada 4 jurusan hidden gems yang mempunyai peluang sangat besar di Indonesia, lho.

Dikatakan hidden gems, karena jurusan ini jarang orang ketahui, namun ternyata memiliki peluang.

4 jurusan hidden gems ini bisa kamu temukan di kampus-kampus luar negeri lho, tapi meskipun begitu peluangnya di Indonesia sangat besar.

Disadur dari laman Instagram @kobieducation, inilah 4 jurusan hidden gems yang mempunyai peluang sangat besar di Indonesia. Penasaran? Simak sampai habis, ya!

BACA JUGA:10 Objek Wisata Terpopuler di Palembang, Dipercaya Bisa Membuat Hubungan Langgeng. Kamu Percaya?

1. Jurusan MSc Earthquake Engineering dan Infrastructure Resilience

Jurusan hidden gems pertama, bisa kamu jumpai di Universitas Bristol yang ada di United Kingdom.

Jurusan ini sangat cocok banget jika ilmunya diterapkan di Indonesia.

Karena jurusan ini akan mempelajari tentang bagaimana caranya mengantisipasi gempa yang akan terjadi.

BACA JUGA:4 Negara Punya Aturan Part Time Student, Khusus Mahasiswa Kuliah Sambil Bekerja, Apa Istimewanya?

Selain itu, kamu juga akan mempelajari tentang teknik gempa, mulai dari penilaian resikonya hingga hingga manajemen resiko bencana gempanya, lho.

2. Jurusan Master of Population Studies

Kamu suka atau tertarik dengan isu-isu sosial? Nah, jurusan ini cocok buat kamu.

Karena di jurusan ini, kamu akan mempelajari tentang isu-isu saat ini mengenai kepadatan penduduk, belajar demografi seperti menganalisis data menggunakan teknik dan metode tertentu, dan program-program lainnya.

BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 4 Cair, Saldo Rp400 Ribu Siap Masuk Rekening KPM, Cek Kategorinya di Sini!

Kategori :