PALEMBANG KAYA MENDADAK! 3 Koin Kuno Sangat Langka Paling Dicari Kolektor Palembang, Ada Mengandung Emas

Kamis 27-07-2023,06:10 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Para kolektor dengan mata cermat mencari harta tersembunyi di setiap lembaran kuno. 

Berikut ini adalah beberapa jenis uang kuno yang paling dicari oleh mereka:

 

1. Koin Rp25 Buah Pala (1992)

Kolektor di Kota Palembang kini memburu uang koin Rp25 bergambar buah pala. 

Koin ini dikeluarkan pada tahun 1992.

Meskipun dianggap tak berharga oleh beberapa orang dan mungkin dibuang, koin ini sangat diminati oleh para kolektor di kota ini.

Tak disangka-sanka harganya mencapai puluhan hingga ratusan juta rupiah per keping, tergantung kondisi koin tersebut. 

Kelangkaan dan kondisi yang baik, membuat uang kuno begitu bernilai di kalangan kolektor.

 

2. Koin Emas Rp850.000 Presiden Soeharto

Pernahkah kamu tahu bahwa di Kota Palembang pernah ada uang koin dengan nominal Rp850.000?

Pecahan uang koin termahal ini diterbitkan pada tahun 1995 untuk memperingati kemerdekaan RI yang ke-50.

Koin ini terbuat dari emas 23 karat.

Beratnya sekitar 50 gram dan menjadi incaran para kolektor numismatik.

Dengan harga mencapai puluhan juta rupiah, keunikan dan keistimewaannya menjadikannya sebagai uang koin termahal di Indonesia.

Kategori :