5;Motor Jadul Paling Irit BBM, 1 Liter Bisa Tahan 1 Minggu

Kamis 03-08-2023,12:31 WIB
Reporter : Fran Kurniawan
Editor : Fran Kurniawan

LUBUKLINGGAU, PALPRES.COM- Hallo para pecinta otomotif, kali ini kami akan membahas 5 motor jadul paling irit Bahan Bakar Minyak (BBM).

1. Honda Astrea Prima 

Honda Astrea Prima ini mulai masuk Indonesia sekitar tahun 1988 sebagai penerus Astrea Star, ada dua generasi Astrea Prima yang masuk Indonesia generasi pertama masih didatangkan secara CBU dari Jepang, dengan ciri-ciri masih non elektrik starter.

Sedangkan generasi kedua sudah dirakit secara CKD di Indonesia oleh PT Federal motor, untuk BBM sendiri motor ini bisa dibilang sebagai motor dengan BBM teririt, meski masih menggunakan sistem karburator.

BACA JUGA:ASYIK! Saldo Bansos PKH Rp600.000 Sebentar Lagi Cair Lewat ATM, Cek Status KPM Sekarang

Rata-rata jarak yang bisa ditempuh oleh Honda Astrea Prima dengan 1 liter bensin bisa mencapai 50 km, nah irit kan bisa keliling dunia pokoknya adalah 1 liter bensin apalagi orang-orang yang sering menggunakan aktivitas sehari-hari buat motornya.

Honda Astrea Prima ini dibekali kapasitas mesin 100 cc, jadi tidak lemot-lemot banget lah cuy pasti masih ada larinya nggak bakal ketinggalan zaman yang penting mah irit zaman sekarang itu yang dicari irit.

2. Honda Astrea Grand

Honda Astrea Grand sepeda motor Ini pertama kali dirilis pada sekitar tahun 1991 sebagai penerus Astrea Prima, dimana Astrea Grand sangat populer, karena motor ini dikenal bandel irit BBM dan awet sehingga sangat cocok digunakan sebagai transportasi sehari-hari.

BACA JUGA:5 Batuk Akik Ini Dipercaya Punya Kekuatan Magis, Salah Satunya Konon untuk Penglaris

Untuk BBM sendiri Honda Grand juga sama dengan pendahulunya yaitu Astrea Prima, bahkan ada anekdot yang beredar di masyarakat bahwa serial Grand cukup dengan bau bensin sudah bisa jalan.

Bayangkan saja 1 liter BBM dapat menempuh jarak 55 KM dengan 1 liter bensin kapasitas mesin yang dibekali 85 cc berarti di bawah saya Prima.

3. Honda Supra X 

Awal kemunculannya pada tahun 1998 dengan mengusung nama Supra motor ini diproyeksikan sebagai pengganti pendahulunya yaitu Honda Astrea Grand.

BACA JUGA:Timnas Indonesia U-17 Kalah 0-3 dari Barcelona Juvenil A, Ini Penjelasan Bima Sakti

Kategori :