Miliki Corak Seperti Bulu Burung Merak, Ini 7 Jenis Tanaman Hias Calathea Paling Populer

Kamis 03-08-2023,15:39 WIB
Reporter : Sri Devi
Editor : Sri Devi

PALEMBANG, PALPRRES.COM - Miliki corak seperti bulu burung merak, berikut 7 jenis tanaman hias Calathea yang paling populer.

Tanaman hias yang berasal dari Amerika serikat ini memiliki bentuk seperti bulat telur atau oval.

Dengan keberagaman jenisnya membuat motif tanaman Calathea banyak digemari para pecinta tanaman hias.

Tanaman hias jenis Calathea menjadi salah satu rekomendasi para pecinta tanaman hias yang ingin mempercantik suasana bagian luar rumah (indoor) dan kantor.

BACA JUGA:Tanaman Hias Aglonema Mengalami Pembusukan? Jangan Khawatir, Ini Tips Mudah Mengatasinya

Secara fisik sebagian besar, tanaman hias Calathe memiliki ciri daunnya besar, lonjong tapai ada pula bentuk daunnya seperti kapas, dan pada umumnya daun Calathe memiliki garis-garis khas, yang bila diperhatikan secara seksama seperti dilukis seperti motif pakaian.

Selain itu tanaman hias jenis Calathea sering disebut jufa 'Prayer Plants' atau tanaman berdoa, karena tanaman ini memiliki keunikan dari daunnya yang dapat berubah penyebaran dan pergerakannya sepanjang hari gergantung dengan orientasi sinar matahari.

Jadi jangan heran, jika tanaman jenis Calathe sampai saat ini masih banyak diburu orang, meski harganya masih tergolong cukup mahal.

Kemudian pada malam hari daun Calathea akan melipat keatas dan di pagi daunya kembali terbuka karena adanya sinar matahari.

BACA JUGA:Memiliki Daun yang Indah, Ini 5 Jenis Tanaman Hias Alocasia Paling Populer

Daripada penasaran, berikut 7 jenis tanaman hias Calathe yang paling populer dan paling banyak dicari pecinta tanaman, yuk disimak!

1. Calathea Makayona atau Merak

Tanaman hias calathea makayona memiliki corak seperti burung merak sehingga sangat menarik saat dilihat dan lebih bermotif.

Calathea jenis ini mampu tumbuh hingga 30 cm, dan cara terbaik merawatnya adalh selalu letakkan di dearag yang cukup matahari dengan kelembaban tinggi.

BACA JUGA:Mau Tanaman Hias Aglonemamu Tumbuh Subur dan Punya Daun Super Jumbo? Yuk Ikutin Caranya di Sini

Kategori :