3. Perkutut Putih
Burung perkutut jenis yang ketiga ini juga dikatakan mampu membawa rezeki kepada sang pemilik.
Burung itu adalah perkutut putih.
Perkutut ini memilki ciri-ciri yang paling mencolok ketimbang perkutut lainnya.
Seluruh tubuhnya berwarna putih dengan paruh berwarna merah dan mata merah yang begitu mempesona.
Rezeki pemilik perkutut ini dikatakan akan terus ada dan selalu ada.
Demikian informasi terkait rezeki dan hoki tanpa henti, 3 jenis burung perkutut ini wajib dipelihara. *