Ada banyak kampus terbaik versi QS WUR 2024 di Indonesia yang menyediakan jurusan Teknik Geologi.
Kampus-kampus tersebut meliputi Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Hasanuddin (UNHAS).
5. Teknik Geofisika
BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah Paling Banyak Peminat SNBT 2023 di Kampus TOP QS WUR 2024
Jurusan Teknik Geofisika biasanya akan berfokus pada pengajaran tentang ilmu bumi yang dianalisis menggunakan konsep fisika dalam menyelesaikan masalah yang terkait dengan pemanfaatan sumber daya alam, energi, dan lingkungan.
Ada banyak kampus terbaik versi QS WUR 2024 di Indonesia yang menyediakan jurusan Teknik Geofisika, diantaranya Institut Teknologi Bandung (ITB), Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), dan Universitas Gadjah Mada (UGM).
6. Teknik Sipil
Teknik sipil adalah ilmu yang berpusat pada merencanakan, membangun, dan memperbaharui berbagai jenis proyek bangunan.
BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Ini Anti Ribet, Terdapat di Kampus QS WUR 2024, Tertarik?
Dalam jurusan ini, para mahasiswa akan mempelajari cara merancang dan membangun berbagai proyek seperti jalan, jembatan, dan bangunan pertambangan.
Ada banyak kampus terbaik versi QS WUR 2024 di Indonesia yang menyediakan jurusan Teknik Sipil, yaitu Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Indonesia (UI).
Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Brawijaya (UB) Universitas Diponegoro (UNDIP), dan Universitas Hasanuddin (UNHAS).*