Fitur keselamatan yang juga diperhatikan pada Vixion R adalah sistem pengereman ABS (Anti-lock Braking System).
ABS membantu mencegah roda kendaraan terkunci saat pengereman mendadak, sehingga mengurangi risiko terjadinya tergelincir atau terjatuh.
Secara keseluruhan motor Vixion R merupakan pilihan yang cocok, bagi mereka yang mencari motor sport dengan performa tinggi dan tampilan yang menawan.
Dengan fitur-fitur yang ditingkatkan dan desain yang agresif, Vixion R dapat memberikan pengalaman berkendara yang menyenangkan dan memuaskan.
BACA JUGA:Pinjaman di Aplikasi PinjamDuit Miliki Bunga Rendah, Pinjol Resmi OJK, Begini Hitungannya!
Dan inilah adalah 5 kelebihan Yamaha Vixion R.
1. Performa Tinggi
Yamaha Vixion R dilengkapi dengan mesin 155cc yang memungkinkan motor ini, untuk menghasilkan tenaga yang tinggi.
Dengan power output yang lebih besar Anda dapat merasakan sensasi berkendara yang lebih cepat dan responsif.
BACA JUGA:Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Live RCTI!
2. Desain Sporty
Vixion R memiliki desain yang sporty dan agresif.
Dengan garis-garis tajam dan penampilan yang menarik, motor ini cocok untuk pengendara yang ingin tampil beda dan mencuri perhatian di jalan raya.
3. Fitur Lengkap
BACA JUGA:Resep Laksa Singapura Kuah Lezat dan Gurih, Lengkap dengan Ayam Kampung dan Tahu Pong
Vixion R dilengkapi dengan berbagai fitur modern, seperti sistem pembakaran elektronik (ECU), sistem injeksi bahan bakar, dan instrumentasi digital.