Air rebusan daun salam sangat berkhasiat menurunkan kolesterol jadi untuk kalian yang memiliki gejala kolesterol tinggi sangat cocok untuk meminumnya.
Cara pengunaannya cukup muda dengan rebus daun salam hingga mendidih, 10-13 lembar bersama air sebanyak 3 gelas, Kemudian konsumsi air rebusan setiap dua kali sehari selama 3 hari, bila kolesterol sedang naik. (frs)