Penderitanya akan bertanya-tanya mana nih antara warna hijau dan warna kuning, atau warna biru dan ungu.
Tanda lainnya dapat kamu amati secara sederhana jika kamu kesulitan melihat lampu lalu lintas warna hijau akan terlihat seperti warna putih pucat.
Ada beberapa tindakan pencegahannya, seperti menghindari paparan zat kimia yang dapat mempertahankan kondisi buta warna.
Dan menghindari konsumsi obat-obatan tertentu yang dapat memperbaiki kondisi buta warna.
BACA JUGA:SIAP-SIAP! 4 Bansos Ini Disalurkan Mulai Senin Besok, Cek Penerima Bisa Via HP
3. Tritanomali
Buta warna tritanomali adalah salah satu jenis buta warna parsial, yang menyebabkan kesulitan dalam membedakan warna biru dan kuning.
Serta sulit membedakan merah muda dari kuning dan merah.
Warna apapun itu akan terlihat pucat di matanya.
Kacamata EnChroma dirancang untuk membantu penderitanya agar dapat melihat warna yang lebih cerah dengan menyaring panjang gelombang cahaya tertentu.
4. Monokromasi
Jenis penyakit buta warna satu ini terbilang sangat unik.
Buta warna jenis ini biasa disebut sebagai warna total, karena penderitanya tidak dapat membedakan warna yang sama sekali.
Penderitanya tidak bisa membedakan warna apapun, yang terlihat dari matanya hanya warna hitam, putih, dan abu-abu.