Kabupaten ini merupakan pemekaran dari Kabupaten Musi Banyuasin yang terbentuk berdasarkan UU No. 6 Tahun 2002.
4. Palembang
Dikutip dari palembang.go.id, nama Palembang berasal dari kata "Pa atau Pe" sebagai kata tunjuk suatu tempat atau keadaan.
Lalu "lembang atau lembeng" yang artinya "genangan air".
Jadi Palembang berarti suatu tempat yang digenangi air.
Hal ini karena Palembang berada di dataran rendah.
Makanya sebagian wilayahnya merupakan daerah rawa.
Demikian 4 nama daerah di Provinsi Sumatera Selatan yang berasal dari singkatan.
Sudah tahu kan kepanjangan dari Palembang? *