6 Rekomendasi Batu Akik Terbaik dan Terbaru di Tahun 2023, Milik Kamu Termasuk?

Jumat 13-10-2023,12:03 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

2. Batu Akik Blue Safir 

Mampu membuat jiwa dan pikiran lebih tenang, memiliki warna biru yang memukau merupakan ciri khas dari batu akik blue safir ini.

Banyak yang mengatakan bahwa blue safir merupakan salah satu simbol kesetiaan.

Karena keindahannya tak heran bila batu akik blue safir sering dipakai oleh para wanita untuk perhiasan.

BACA JUGA:Batu Akik Melegenda Sejak Zaman Kerajaan, Dipercaya Memiliki Manfaat Luar Biasa, Paling Diburu Kolektor

BACA JUGA:5 Daerah Penghasil Batu Akik Paling Dicari Kolektor, 3 dari Pulau Sumatera

3. Batu Akik Zamrud 

Hampir dengan bacan manfaat batu akik zamrud mendatangkan kemakmuran dan kedamaian.

Namun untuk zamrud sendiri tidak setebal bacan, hijaunya transparan.

Pada zaman dulu batu akik zamrud dipakai para raja dan bangsawan yang memperlihatan keagungan dan kekuasaan mereka.

Maka dari itu batu akik zamrud mengambarkan sebuah lambang kesuksesan.

BACA JUGA:4 Jenis Batu Akik Ini Paling Cocok untuk Pasangan Anda, Pesona Keindahannya Bikin Istri Semakin Sayang

BACA JUGA:Batu Akik Combong Dipercaya Pembuka Rezeki dan Melindungi Pemiliknya Dari Malapetaka?

4. Batu Akik Kalimaya 

Batu Akik Kalimaya berasal dari daerah provinsi Banten. Batu ini pun disebut dengan nama opal di kalangan pecinta batu Internasional.

Batu akik ini memiliki beberapa nama lain tergantung dari warna atau motifnya sebagai contoh kalimaya susu, kalimaya kembang dan sebagainya.

Kategori :