Timnas Indonesia Sementara Unggul 3 Gol atas Brunei, Hokky Caraka Cetak Brace

Selasa 17-10-2023,20:22 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Sulis Utomo

Hingga peluit babak pertama berbunyi, skor sementara 0-3 untuk keunggulan Timnas Indonesia.*

Susunan Pemain Timnas Indonesia

Kiper : Ernando Ari

Sandy Walsh, Fachruddin, Rizky Ridho,   Shayne Pattinama

Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto, Witan Sulaiman, 

Egy Maulana Vikri, Dendi Sulistyawan, Hokky Caraka 

 

Kategori :