4. Riau
Riau adalah wilayah lain di pulau Sumatera yang menjadi tempat tumbuhnya buah nanas dengan jumlah besar di Indonesia.
Salah satu pusat penghasil nanas di Riau adalah Desa Penyengat.
Berkat nanas, setiap petani di sana per bulannya menghasilkan uang yang bisa mencapai Rp10 juta.
Diketahui bahwa selama periode Januari hingga Maret, produksi dari kelompok penanam nanas di desa ini mampu mencapai 110.350 buah.
Jumlah ini di sini bahkan meningkat, yakni 104.700 buah.
5. Jambi
Daerah penghasil nanas terbesar di Indonesia selanjutnya ada di provinsi Jambi.
Daerah yang dikenal sebagai penghasil nanas terbesar di Jambi adalah Desa Tangkit.
Sebesar 800 hektar dari sekitar 1.800 hektar lahan di Jambi didedikasikan untuk perkebunan buah nanas.
Hasil panen nanas sendiri mencapai 81.368 buah, atau 56,4 ton per tahunnya.