Buang Jauh-Jauh! Ternyata 7 Sifat Ini Jadi Penyebab Wanita Sulit Dapat Jodoh, Nomor 4 Sering Terjadi

Sabtu 21-10-2023,18:14 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Jodoh juga menentukan kehidupan dalam keluarga.

Di antaranya keuangan, hubungan baik, anak-anak, dan bahkan menentukan kehidupan akhirat nanti. 

Untuk mendapatkan jodoh tidaklah mudah.

Butuh usaha maksimal. 

Berikut ini beberapa alasan mengapa seorang wanita sulit mendapatkan jodoh. 

BACA JUGA:Bagaimana Mencari Jodoh menurut Nabi Muhammad? Ini Penjelasan Habib Ja’far

1. Menetapkan standar untuk pasangan yang terlalu tinggi

Sah-sah saja kalau kamu punya standar sendiri untuk jodohmu kelak. 

Tapi kamu juga harus memperhatikan usiamu. 

Ini bukan perkara optimis maupun pesimis dalam menetapkan siapa pasangan hidupmu. 

Tetapkanlah standar untuk pasanganmu yang serealistis mungkin. 

Kamu harus bisa membaca situasi, apakah semua standar itu bisa dipenuhi calon suamimu. 

Kalau tidak, mungkin ia akan menyerah memenuhinya dan akhirnya berpaling ke wanita lain.

BACA JUGA:SAKTI! Konon Batu Ini Bisa Buka Indra Keenam, Juga Permudah Jodoh Pemiliknya

2. Terlalu pemilih dan cenderung perfeksionis

Ada banyak pria yang sebetulnya tertarik padamu dan ingin melamarmu.

Kategori :