Alhamdulillah Bansos BPNT Tahap 5 Cair, KPM Dapat Uang Tunai Rp400.000, Cek Statusmu Sekarang!

Minggu 22-10-2023,10:30 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 5 Rp400.000 Cair Lagi, Begini Cara Cek Penerima lewat Hp dengan Akses Link Ini

Namun apabila dari hasil verifikasi rekening muncul keterangan ‘Gagal Cek Rekening’ artinya bantuan tidak bisa dicairkan kepada calon penerima. 

Gagal cek rekening terjadi karena ada kemungkinan antara data DTKS, Dukcapil dan data bank yang tidak cocok. 

Jika KPM masih ingin mendapatkan bantuan sosial masih bisa diupayakan dengan memperbaiki data yang tidak cocok. 

Lalu bagaimana cara cek penerima BPNT alokasi bulan September-Oktober lewat hp?

BACA JUGA:HORE! 3 Bansos Kemensos Cair Serentak Hari Ini, Segera Ambil di Kantor Pos

Caranya adalah sebagai berikut:

- Buka link cekbansos.kemensos.go.id

- Masukkan alamat sesuai dengan alamat yang tertera pada Kartu Tanda Penduduk (KTP) Anda.

- Masukkan nama lengkap sesuai dengan KTP Anda, dan pastikan penulisannya benar.

BACA JUGA:KABAR TERBARU, Bansos BPNT Alokasi September-Oktober Cair Pekan Depan, Uang Rp400 Ribu Masuk KKS

- Masukkan kode captcha yang diberikan.

- Klik tombol 'Cari Data'.

Seperti diketahui Bantuan BPNT tahun ini disalurkan kepada 18,8 juta penerima egan alokasi bantuan sebesar Rp2.400.000 per tahun.

Bantuan ini disalurkan dalam beberapa tahapan dan mekanisme penyaluran lewat PT Pos dan Bank Himbara.

BACA JUGA:CEK ATM! Bansos BPNT Sembako Tahap 5 Cair Rp400.000 Masuk Rekening Mulai Besok

Kategori :