PALEMBANG, PALPRES.COM - Indonesia kaya akan sumber daya alam yang menyebar di wilayahnya.
Salah satu bagian dari kekayaan sumber daya alam ini adalah keberagaman batu akik.
Seperti halnya batu akik Palembang, Sumatera Selatan, yang telah lama dikenal sebagai permata yang mempunyai daya tarik khusus bagi para pecinta batu mulia.
Yang menjadi keunikan dari batu akik ini ternyata tidak hanya terletak dari keindahan fisiknya.
BACA JUGA:4 Kota Terbaik Untuk Kuliah di Indonesia, Banyak Kampus Ternama Biaya Hidup Rendah!
BACA JUGA:Auto Glowing, Rekomendasi 8 Klinik Kecantikan Terbaik di Palembang dengan Harga Terjangkau
Namun juga mempunyai nilai historis dan budaya yang mendalam.
Berikut ini beberaoa aspek keunikan dari batu akik Palembang, Sumatera Selatan yang patut dipertimbangkan:
Kekayaan Warna dan Pola
Batu akik Palembang dikenal lantaran keberagaman warna dan polanya yang menawan.
BACA JUGA:Dijamin Langsung Luluh! Ini 5 Cara Membujuk Pacar yang Lagi Ngambek, Terakhir Paling Ampuh
BACA JUGA:Mungil dan Estetik! Rekomendasi Tempat Ngopi di Pusat Kota Palembang yang Nyaman dan Sederhana
Mulai dari warna-warna yang lembut hingga warna-warna yang lebih terang dan mencolok.
Seperti adanya warna merah, biru, hijau, dan kecoklatan.
Selain itu, pola alam seperti bintik-bintik, garis-garis dan corak yang abstrak, juga sering ditemukan pada batu akik ini.