Beberapa kondisi tubuh yang menyebabkan sesak napas, diantaranya.
1. Pneumonia
Pneumonia dapat terjadi akibat virus, bakteri hingga jamur.
Pneumonia membuat seseorang mengalami nyeri dada, flu, kelelahan hingga batuk.
BACA JUGA:Kualitas Udara Buruk, Inilah 3 Hewan yang Rentan Terganggu Penapasan, Jaga Anabul Kamu!
2. Gagal jantung
Sesak napas juga bisa terjadi ketika tubuh Anda tidak dapat memompa darah pada tingkat yang berkelanjutan.
Hal ini dapat terjadi diakibatkan oleh banyaknya hal seperti pola makan yang tidak teratur merokok, obesitas, hingga konsumsi obat - obatan tertentu.
3. Sleep Apnea
BACA JUGA:PENUH SESAK! Inilah 5 Kota Paling Padat di Jawa Barat, 1 Km Persegi Dihuni Belasan Ribu Jiwa
Sleep apnea atau mendengkur ini terjadi selama tidur ketika saluran udara menyempit serta kadar oksigen rendah.
Ketika sleep apnea terjadi hal ini bisa membuat anda merasa terengah - engah atau sesak napas ketika malam hari.
4. Emboli Paru
Emboli paru terjadi ketika gumpalan darah terbetuk di paru-paru selain sesak napas, Anda bisa mengalami sakit dada, batuk, hingga bengkak.
BACA JUGA:Ketika Kesehatan Diabaikan, Siap-siap Kena ‘Pinalti’, Apa Itu?
5. Penyakit Paru Obstetrik Kronis