Jika Tak Ingin Menyesal, Jangan Lakukan 5 Kesalahan Terbesar ini saat Usia 20-an, Kamu Termasuk Ga?

Minggu 29-10-2023,20:42 WIB
Reporter : Zannuba Chavilla Andjari
Editor : Ella Sulistiana

PALEMBANG, PALPRES.COM- Pernahkah kamu mendengar istilah Quartet Life Crisis?

Fenomena ini kerap kita temukan pada anak yang usianya mendekati 20 tahun.

Memasuki usia 20-an adalah fase penting dalam hidup yang penuh dengan tantangan dan peluang.

Transisi dari sekolah formal SMA/ SMK masuk ke bangku kuliah, menjadi tantangan sendiri untuk seseorang bisa mempertahankan dirinya.

BACA JUGA:Seperti Negeri Dongeng, Tempat Wisata di Puncak Bogor Ini Tawarkan Keajaiban Danau Warna-warni

BACA JUGA:Tempat Nongkrong yang Hits dan Cozy! 3 Cafe Palembang ini Memiliki Interior Estetik, Lengkap Harga dan Alamat

Saat mengarungi fase ini, ada beberapa kesalahan yang sering terjadi dan yang malah menjadi penyebab penyesalan di kemudian hari.

Dilansir dari berbagai sumber, inilah 5 Kesalahan Terbesar di Usia 20 tahun.

Mari kita kupas ulasannya!

1. Tidak berani mengambil risiko dan berpendapat

BACA JUGA:5 Referensi Makanan Rebus Rendah Kalori, Cocok Untuk Program Diet, Catat Ini Jumlah Kalorinya!

BACA JUGA:Jangan Bangunkan Singa Betina! Ini 5 Kesalahan Cowok yang Bisa Buat Cewek Bad Mood Seharian

Salah satu kesalahan terbesar dalam memasuki usia 20-an adalah tidak berani untuk mengambil risiko dan mengungkapkan berpendapat.

Jangan biarkan ketakutan dan keraguan menghalangi kamu untuk mencoba hal-hal baru dan mengeluarkan suara.

Ketika kamu tidak berani mengambil risiko, kamu akan melewatkan peluang besar untuk tumbuh dan berkembang.

Kategori :