Bansos PKH dan BPNT Cair via Pos November Ini, Ada Dana Tambahan Rp400.000 Masuk Rekening

Rabu 01-11-2023,09:59 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

JAKARTA, PALPRES.COM – Pada bulan November ini Bansos PKH dan BLT BPNT atau biasa disebut bansos sembako, akan segera disalurkan. 

Penerima pun direncanakan akan mendapatkan BLT Tambahan Rp 400.000 ke rekening masing-masing penerima. 

Entah itu yang memakai penyaluran via Pos maupun melalui perbankan.

Adapun tambahan tersebut disalurkan melalui BLT El Nino yang diterima selama dua bulan. 

BACA JUGA:Alhamdulillah, Bansos BPNT Alokasi September - Oktober Segera Cair ke ATM, Ini Jadwalnya!

BACA JUGA:Rezeki Akhir Bulan, Fix 3 Bansos Cair Hari Ini di Kantor Pos, Lansia dan Yapi dapat Bantuan Tunai dan Pangan

Nantinya penerima manfaat akan mendapatkan Rp200.000 per bulan alokasi November - Desember. 

Mulai akan disalurkan pada November ini.

Selain itu, penerima bansos reguler Kemensos ini juga akan mendapatkan bansos bantuan pangan alokasi November. 

Kemudian diperpanjang sampai dengan Desember mendatang. 

BACA JUGA: BLT El Nino, Bansos Pangan 10 Kg, BPNT hingga PKH Serentak Dibagikan November, Ini Syaratnya!

BACA JUGA:3 Bansos Cair November Ini, 10 Juta Penerima PKH Dapat Rezeki Dobel, Cek ATM Ya

Adapun bantuan pangan yang diberikan berisikan beras 10 kilogram kualitas premium. 

Beras tersebut disalurkan dari gudang Bulog (Badan Urusan Logistik) ke masyarakat,

 dengan menggunakan jasa transporter. 

Kategori :