4. Mitra Bangunan Supermarket
Di Palembang, Mitra Bangunan Supermarket yang menjual bahan bangunan ini cukup populer, lho.
Bahan bangunan yang dijual cukup lengkap dan tokonya pun cukup luas.
Toko ini menjual bahan-bahan bangunan serba ada.
BACA JUGA:Hindari 5 Kesalahan Ini Agar Tanaman Hias Anthurium Tumbuh Subur dan Sehat, Nomor 4 Patut Diwaspadai
Harganya sangat murah dan kualitasnya sangat bagus.