4 Rekomendasi Tempat Wisata Healing Terbaik di Jakarta, Kekinian dan Dijamin Bisa Redakan Stres!

Rabu 08-11-2023,19:33 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Untuk menikmati pemandangan kota dari skywalk, kamu gak perlu pergi ke negara tetangga atau ke tempat lain.

Cukup datang ke sini untuk merasakan sensasi berada di atas awan sambil menikmati gedung-gedung.

2. Museum MACAN

Museum of Modern and Contemporary Art in Nusantara (MACAN) memiliki estetika yang berbeda dari museum lainnya

BACA JUGA:Bianglala Terbesar di Sumsel, Destinasi Wisata Baru yang Ikonik Bernuansa Eropa dengan Pemandangan Spektakuler

Museum MACAN memiliki keunikan tersendiri, baik dari latar menara modern maupun koleksi karya seninya.

Di bawah seni modern, Museum MACAN memiliki beragam koleksi karya seni internasional dan nasional yang memikat setiap pengunjung.

Beberapa karya tersebut seperti lukisan, foto, pertunjukan, dan seni instalasi yang dipamerkan di Museum MACAN.

Museum MACAN menawarkan banyak tempat menarik yang dapat menjadi 'obat' healing. 

BACA JUGA:4 Cara Mudah Cek Nomor BPJS Ketenagakerjaan Secara Online, Bisa Lewat HP

Setiap sudutnya yang unik dapat kamu nikmati atau berpose. 

Museum ini dapat kamu temukan di Jalan Perjuangan No. 5, Kec. Kebon Jeruk, Kota Jakarta Barat, DKI Jakarta.

3. Jakarta Aquarium Safari

Di sini, selain penguin, kamu bisa menyaksikan tingkah lucu burung-burung laut yang sangat mirip dengan kutub.

BACA JUGA:Cek Jadwal Penyaluran BLT BPNT dan Bansos PKH via Pos, Dana Rp2.400.000 Segera Cair!

Tempat wisata ini juga memiliki ribuan spesies Afrika yang langka dan juga biota laut.

Kategori :