Warga Palembang Terkejut, 2 Provinsi Baru Pemekaran Sumatera Selatan Mencuat, Ini Calon Ibukotanya

Minggu 19-11-2023,11:55 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

PALEMBANG, PALPRES.COM - Sumatera Selatan merupakan salah satu provinsi yang ada di Indonesia.

Provinsi Sumatera Selatan ini dikenal sebagai wilayah yang tenang dan damai.

Akan tetapi, adanya usulan pemekaran wilayah Sumatera Selatan menciptakan kejutan bagi masyarakatnya.

Setidaknya, terdapat usulan 2 provinsi baru dari pemekaran wilayah Provinsi Sumatera Selatan ini.

BACA JUGA:Si Paling Anak Gunung Wajib Tau! Ini 6 Spot Hiking Terbaik, Cocok Buat Mengisi Waktu Liburan Akhir Tahunmu

BACA JUGA:7 Rekomendasi Destinasi Wisata Terpopuler di Jambi, Pastinya Bikin Kamu Terpesona

Masyarakat khususnya di Palembang, terkejut akan wacana pembentukan dua provinsi baru yang tengah bersaing untuk menentukan ibukotanya.

Sumatera Selatan yang dikenal sebagai provinsi yang damai, tiba-tiba menjadi sorotan dengan usulan pemekaran tersebut.

Saat ini, Provinsi Sumatera Selatan mempunyai populasi sekitar 8.550.849 jiwa yang tersebar di 13 kabupaten dan 4 kota.

Sementara luas wilayah yang beribukota di Palembang ini mencapai 91.592,43 kilometer persegi.

BACA JUGA:Cuma Pakai 2 Telur Bisa Jadi Bolu Kojo Khas Palembang Super Legit, Tanpa Mixer No Oven, Dijamin Anti Gagal

BACA JUGA:Atlet Cilik Panjat Tebing Palembang Sabet Emas dan Perunggu di Ranau Open Sport Climbing

Dua Provinsi Baru Pemekaran Sumatera Selatan

Dengan jumlah penduduk dan luas wilayah yang besar menjadi pendorong kuat untuk usulan pemekaran ini.

Sejumlah pihak mendukung wacana ini, meskipun ada juga yang menolak.

Kategori :