Chat juga akan menghilang dengan sendirinya pada waktu yang ditentukan.
Jadi, semua yang kamu bicarakan dijamin aman, geng.
BACA JUGA:Cuma Pakai 5 Aplikasi AI untuk Membuat Art Generator, Beberapa Detik Langsung Jadi!
2. Securhat
Saat masalah sedang menghampirimu, gak ada salahnya kamu melakukan curhat secara anonim ke aplikasi ini lho, geng.
Pasalnya, aplikasi ini bakal mempertemukan kamu dengan Curhaters (pengguna aplikasi lainnya) yang bisa memberikan saran dan feedback soal masalah yang kamu alami.
Asyiknya, kamu gak cuma bisa curhat aja di aplikasi ini.
Kamu juga bisa memberikan saran dan feedback ke pengguna aplikasi lainnya soal masalah yang mereka alami.
3. Persona
Aplikasi satu ini bisa kamu manfaatkan untuk teman curhat loh! Soalnya, di aplikasi ini tersedia ribuan expert yang bakal sangat care dan bisa memberikan masukan soal masalah yang kamu alami.
Mulai dari masalah kecil cenderung sepele sampai masalah besar yang bikin mumet, kamu bisa mengekspresikan segalanya dengan aplikasi untuk curhat, Pesona.
Gak perlu takut identitasmu ketahuan, soalnya kamu bisa mengatur curhatanmu dengan expert dalam mode private.
Dijamin, segala curahan hatimu kepada expert gak akan bocor ke publik.
BACA JUGA:Dijamin Cepat Fasih! 6 Aplikasi Terbaik Belajar Bahasa Inggris, Ada Fitur Speaking Bisa Cek Grammar
4. Wysa