Ga Nyangka! Ini 1000 Manfaat dari Masing-Masing Tumbuhan Gymnospermae

Kamis 23-11-2023,15:38 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Tanaman zamia menjadi salah satu jenis tanaman hias yang diburu untuk mempercantik rumah.  

Dengan bentuk daun yang kecil, membuat tanaman ini cocok diletakkan dalam berbagai area. 

Tanaman zamia juga dikenal dengan sebutan tanaman zz atau zamia pohon dolar. 

Dari segi bentuk, ia memiliki tampilan daun yang berbentuk menyirip

 

5. Ginkgo biloba

Ginkgo biloba ini juga dikenal dengan sebutan pohon rambut gadis. 

Tanaman ginkgo biloba ini terkenal menjadi salah satu suplemen herbal.

Manfaat dari ginkgo biloba antara lain: 

• Meningkatkan daya ingat.

• Mengatasi kecemasan.

• Mengobati sakit kepala

• Mengatasi glaukoma

• Mengatasi permasalahan seksual. 

 

6. Pakis haji

Kategori :