Daftar 11 Play List Musik yang Cocok Untuk Nemenin Nugas, Buruan Dengerin!

Jumat 24-11-2023,22:35 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Komponis terkenal dunia, yaitu Ludwig van Beethoven, dikenal dengan musiknya yang luar biasa.

Emperor Concerto for Piano, No. 5 adalah salah satu musiknya yang dapat didengarkan saat belajar untuk meningkatkan konsentrasi.

BACA JUGA:Tayang Akhir Tahun 2023, Intip Sinopsis Film Aquaman And The Lost Kingdom, Black Manta Kembali Balas Dendam!

10. Sebastian Bach: Brandenburg Concertos

Johann Sebastian Bach adalah nama lengkap dari Sebastian Bach, seorang musisi dan komposer asal Jerman.

Telah dibuktikan bahwa semua musiknya, termasuk Brandenburg Concertos, menyebabkan otak bergerak secara elektromagnetik dalam 7,5 putaran per detik.

Fenomena ini, yang dikenal sebagai Mode Alpha, menunjukkan penajaman fokus selama sesi belajar.

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Film Studio Ghibli Terbaik, Sarat Pesan Moral dan Menguras Emosi,Bisa Temani Liburan Akhir Tahun

Oleh karena itu, kamu bisa lebih fokus ketika belajar sambil mendengarkan musik ini.

11. Album Folklore – Taylor Swift

Album Folklore dari Taylor Swift menampilkan banyak lagu yang lebih soft dan menenangkan dibandingkan dengan lagu-lagu di album-album sebelumnya. 

Putarlah lagu-lagu dari album ini secara acak untuk meningkatkan semangat kamu saat belajar.

BACA JUGA:Bikin Nostalgia!Ini 5 Rekomendasi Film Bertema Natal, Cocok Menemani Liburan Akhir Tahun, Nomor 5 Box Office

Selain itu, dengan mendengar musik ini, kamu juga akan dapat menyelesaikan tugas-tugas dengan lebih baik.

 

Kategori :