Apakah kamu udah tahu bahwa wewangian produk skincare tertentu dapat memperparah rosacea yang sedang kambuh?
Nah, karena mengandung elemen esensial yang disukai kulit sensitif dan bebas bau, pelembap dari La Roche-Posay ini mungkin bisa kamu coba, ya.
Kandungan ceramide digunakan untuk menghidrasi kulit, sementara Prebiotik Thermal Water bisa menenangkan kulit dan menjaga lapisan pelindungnya.
BACA JUGA:Mau Secantik Gadis Korea Yuk Ikuti 6 Tips Merawat Wajah Tetap Cerah dan Flawless meski Tanpa Make Up
6. Labore Barrier Revive Cream
Pelembab Labore Barrier Revive Cream dari produk lokal ini sangat layak untuk dicoba.
Karena produk ini dibuat khusus untuk kulit yang tinggal di daerah tropis.
Produk ini memiliki tekstur yang lembut dan sangat melembapkan tanpa terasa lengket.
BACA JUGA:Para Ledies Jangan Tidak Tahu Ya! Ini Cara Mengaplikasikan Lipstik agar Bibir Tetap Fresh Seharian
Selain itu, produk ini menutrisi dan mengembalikan mikrobiota kulit, menghidrasi, dan meredakan kulit yang teriritasi, sensitif, merah, dan nyeri.
Formula hipoalergenik-nya bebas alkohol dan pewangi.
7. Dr.Jart+ Cicapair Tiger Grass Calming Gel Cream
Produk ini telah diperkaya dengan Centella Asiatica (Tiger Grass) Complex untuk merawat kulit sensitif, menenangkan kulit yang teriritasi, dan mengurangi kemerahan.
BACA JUGA:24 Jam Gak Hilang, Yuk Cobain 4 Lipstik Terbaik Waterproof yang Tahan Lama, Cantiknya Awet!
Produk terlaris dari Dr. Jart+ ini dapat digunakan pada pagi dan malam hari.
Dan untuk efek pendinginan yang lebih menenangkan, simpanlah produk ini di dalam kulkas, ya.