5 Tips Menghilangkan Belang di Wajah Secara Alami, Bisa Bikin Kulit Cerah dan Sehat

Rabu 13-12-2023,02:35 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Lalu diamkan selama 10 menit, terakhir bilas dengan menggunakan air bersih.

Sungguh mudah bukan dan tanpa tambahan apapun dalam pengaplikasian nya.

4. Putih Telur dan Madu

BACA JUGA:7 Manfaat Kopi untuk Perawatan Kulit Wajah, Nomor 4 Pasti Anda Tidak Menduga

BACA JUGA:Inilah 5 Manfaat Madu Untuk Kesehatan Wajah, yuk Simak Ulasannya

Putih telur adalah bahan alami yang dapat bertindak sebagai astringen ringan yang membersihkan pori-pori tersumbat, kotoran, dan debu yang mengendap di permukaan. 

Sementara itu sifat antijamur dan antibakteri yang dimiliki madu dapat mengobati peradangan dan kemerahan di wajah.

Cara penggunaannya ialah, siapkan putih telur serta madu murni lalu campurkan hingga merata, setelah itu oleskan di wajah tunggu sampai masker putih telur dan madu mengering.

5. Alpukat 

BACA JUGA:Ini 2 Tips Mengecilkan Pori-pori di Wajah, Simak Penjelasan dari Dokter Kamilah

BACA JUGA:7 Merk Skincare Serum Terbaik yang Ampuh Mengatasi Bruntusan di Wajah, Bikin Wajah Kembali Glowing

Kandungan antimikroba, omega-3, vitamin C yang ada di dalam Alpukat mampu membersihkan wajah serta melembabkan kulit. 

Caranya, hancurkan alpukat lalu campurkan dengan susu lalu oleskan pada wajah tunggu 10 menit setelah itu bilas.

Nah sobat itulah tadi beberapa cara untuk membantu Anda semua yang mengalami kondisi wajah belang.

Semoga membantu dan bermanfaat ya.*

Kategori :