Liburan Nataru ke Puncak, Jangan Lupa Mampir ke Cimory Dairyland, Ini Wahana & Harga Tiket Masuk 2023

Jumat 15-12-2023,15:31 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Jonison

BACA JUGA:Bebas Polusi! Ini 8 Rekomendasi Tempat Wisata di Guci Tegal, Sejukkan Pikiran yang Menggebu-gebu

Di sini kamu akan melihat hamparan rumah-rumah kurcaci berukuran kecil berdiri di pinggir jalan setapak berbatu yang tersusun indah.

Selain itu juga ada sungai yang mengalir dihiasi pepohonan di sekitarnya menambah sensasi negeri dongeng yang sangat kental.

Di dalam rumah-rumah kurcaci ini kamu akan menjumpai para penghuninya yaitu kurcaci-kurcaci lucu yang akan menyambut kamu untuk berfoto dengan gembira.

Sehingga  momen liburan di negeri dongeng bersama keluarga menjadi lebih nyata.

BACA JUGA:6 Destinasi Wisata di Manado yang Suguhkan Pemandangan Eksotis, Bisa Berinteraksi dengan Lumba-Lumba

BACA JUGA:Nepal van Java, Sajikan Keindahan Desa di Lereng Gunung Sumbing Sampai Kisah Gowes Ganjar dan 2 Ton Cat

3. De Windmills

Selanjutnya ada wahana De Windmills, wahana yang satu ini adalah area yang sangat cocok untuk kamu dijadikan spot foto keren yang ada di cimory dairyland puncak.

Wahana yang satu ini menampilkan pemandangan indah dan menarik dengan deretan puluhan kincir angin beraneka warna, sayap kupu-kupu, labu raksasa, dan balon udara serta spot foto unik lainnya.

Harga Tiket Masuk 

BACA JUGA:Selain Kebun Teh, Ini 4 Tempat Wisata Alam Populer di Pagaralam, Wajib Berkunjung Ketika Liburan Nataru

BACA JUGA:7 Tempat Wisata Menarik di Bengkulu,Salah Satunya Bisa Menguji Adrenalin Pilihan Pas untuk Liburan Akhir Tahun

Bagi kamu yang ingin menikmati keindahan berwisata ke Cimory, harga tiket masuk Cimory Dairyland Puncak cukup terjangkau yaitu mulai dari Rp 30.000 – Rp 85.000 tergantung wahana yang ingin kamu masuki.

Total ada tiga wahana utama yang bisa kamu kunjungi dan nikmati di Cimory Dairyland Puncak.

Kategori :