5 Cara Membuat Masker dari Tepung Beras Agar Tampak Bersih Bersinar Dijamin Putih Alami

Selasa 19-12-2023,11:14 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

Sifat astringent dari air mawar hal ini dapat memberi kulit kalian akan terasa lebih kencang dan awet muda.

Minyak dari pohon teh ternyata memiliki sifat antioksidan, antibakteri, dan anti-inflamasi yang dapat membantu menenangkan serta membersihkan kulit kalian.

 

Bahan-bahan yang diperlukan untuk masker ini:

- 1 sdm tepung beras 

- 1 sdt air mawar 

- 10 tetes minyak pohon teh

BACA JUGA:28 Manfaat Pepaya untuk Kesehatan dan Kecantikan, Cek Jelasnya Disini Ya

BACA JUGA:Biji Kecil di Dapur Ini Miliki 5 Khasiat Terbaik, Ampuh Cegah Kanker Hingga Atasi Bau Mulut

Metode penggunaan:

- Pertama ambil tepung beras dalam mangkuk.

- Lalu tambahkaan minyak pohon teh serta air mawar kedalam mangkuk lalu aduk rata.

- Oleskan terlebih dahulu campuran bahan masker ke wajah kalian.

- Biarkan selama 15 - 20 menit.

- Bilas dengan menggunakan air hangat.

 

Kategori :