LUBUKLINGGAU, PALPRES.COM- Pada konten berikut ini kita akan membahas peran kata dalam rantai makanan, yuk disimak bahasannya.
Katak adalah satu satu hewan yang bisa hidup di darat dan air, oleh sebab itu disebut hewan amfibi.
Sehari-hari katak memakan serangga dan hewan kecil lainnya, di mana katak juga memiliki kaki belakang lebih panjang daripada kaki depan, hewan amfibi ini dikenal pandai melompat dan berenang.
Berikut 5 peran katak dalam proses rantai makanan dan alam.
BACA JUGA:3 Jenis Hewan Darat Pintar Berenang di Air, Pasti Anda Tidak Menyangkanya
BACA JUGA:8 Fakta Unik Kelelawar, Nomor 5 Hewan Mamalia yang Bisa Terbang
1. Kesuburan tanah
Katak memberikan kontribusi pada kesuburan tanah dan keberlanjutan, kehadiran berbagai spesies katak membantu meningkatkan keberagaman ekosistem.
Setiap spesies katak memiliki preferensi habitat dan makanan yang berbeda sehingga mereka mendiami berbagai lingkungan.
Keberagaman ini membantu meningkatkan resistensi ekosistem terhadap perubahan lingkungan dan bencana alam.
BACA JUGA:7 Nama Desa Paling Unik di Kepulauan Riau, Nomor 4 Hewan Berduri
2. Peran sebagai mangsa
Meskipun katak sering kali berperan sebagai predator, kata juga menjadi mangsa bagi sejumlah hewan pemangsa seperti ular, burung pemangsa dan mamalia lainnya.
Dalam dinamika ekosistem menjadi mangsa adalah peran yang penting untuk menjaga keseimbangan dan mencegah populasi hewan tertentu agar enggak menjadi terlalu dominan.