Waktu demi waktu akan terbiasa untuk melakukan gerakan dan akan belajar untuk menghafal bacaannya.
4. Memberikan Pemahaman tentang Sholat
Sholat sangatlah penting bagi kehidupan manusia yang beragama Islam.
BACA JUGA:Dua Lembaga ini Berkolaborasi Cegah Perkawinan Anak Usia Dini
BACA JUGA:Ketua Himpaudi Sumsel Ajak Masyarakat Memajukan Pendidikan Anak Usia Dini
Memberikan pemahaman sholat dan pentingnya sholat, orang tua dengan jelas memberikan dukungan kepada anak-anak dan fasilitas dengan membelikan mukenah maupun sarung agar terbiasa memakainya.
Kalau bisa sholat tanpa disuruh dan jangan ada rasa terpaksa melakukannya agar tidak menjadi beban dan membuat bosan.
5. Memberikan Reward
Jika semua sudah dilakukan untuk mendidik anak-anak rajin dalam mengerjakan sholat, langkah selanjutnya orang tua memberikan apresiasi berupa barang atau uan.
BACA JUGA:Bolehkan Sholat Isya Larut Malam Sekaligus Tahajud? Berikut Penjelasan Buya Yahya
BACA JUGA:Bolehkah Sholat Duha Dikerjakan Berjama'ah? Simak Baik-baik Penjelasan Ustad Adi Hidayat
Akan tetapi lebih baik menggunakan pujian agar anak-anak semangat dalam mengerjakannya.
Namun, memberikan hukuman juga bisa dilakukan hanya saja jangan terlalu keras.
Jika tidak melaksanakan sholat di usia 10 tahun jika hari ini tidak sholat sama sekali boleh saja menghukumnya dengan tidak memberikan uang jajan.
Akan tetapi, jika hukuman yang lain seperti mengurungnya di kamar sebentar agar tidak mengulanginya dan memberikan nasihat sedikit jangan terlalu sering agar mereka tidak bosan dan mau mendengarkan.
BACA JUGA:Kapan Pertama Kali Sholat Jumat Dilaksanakan? Begini Sejarahnya